Kamis, 08 April 2021

Luar Biasa! Jus Seledri ternyata Punya Segudang Khasiat dan Manfaat ! (Bagian 3)

Khasiat dan Manfaat Jus Seledri
portal-receh.blogspot.com

Artikel ini adalah lanjutan dari artikel yang sudah tayang sebelumnya, dengan judul "Luar Biasa! Jus Seledri ternyata Punya Segudang Khasiat dan Manfaat ! (Bagian 2)", silahkan disimak;

8. Sebagai antikanker

Manfaat jus seledri lainnya yaitu sebagai antikanker. Manfaat tersebut tentunya tak lepas dari kandungan seledri itu sendiri yang tinggi antioksidan. Tak hanya menjaga kemampuan kerja organ tubuh, peran lain antioksidan juga sebagai pencegah terjadinya kerusakan sel tubuh yang bisa menjadi pemicu munculnya sel-sel kanker.

9. Menjaga kesehatan hati (Liver)

Peran hati sebagai filter racun yang masuk ke tubuh tentunya sangat penting. Sebuah penelitian menunjukkan, dengan mengonsumsi jus seledri secara rutin maka dapat membantu menurunkan kadar lemak dalam hati serta menjaga fungsi kerja liver. Walaupun demikian, Sebaiknya jus seledri dicampur dengan jus wortel, karena jus seledri sangat tajam dan dapat menimbulkan gangguan pada liver apabila diminum dalam konsentrasi yang tinggi dan jumlah yang berlebihan.

(baca juga artikel tentang fotografi: "TIPS FOTOGRAFI-ATURAN SEGITIGA DAN SEGIEMPAT")

Khasiat dan Manfaat Jus Seledri
portal-receh.blogspot.com

10. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh

Sistem kekebalan tubuh atau yang juga dikenal sebagai sistem imun tentunya harus dijaga dengan baik. Saat cuaca sedang tidak menentu, tak ayal sistem imun tubuh seseorang dapat menurun.

Nah, untuk meningkatkan kekebalan imun, kamu dapat mengonsumsi jus seledri sebagai alternatifnya. Tak hanya berperan sebagai pelindung, seledri juga bermanfaat dalam mencegah terjadinya infeksi. Kemampuan tersebut datang dari senyawa antimikroba yang ada di dalam seledri itu sendiri.


Khasiat dan Manfaat Jus Seledri
portal-receh.blogspot.com

Sahabat, kapan waktu terbaik untuk mengkonsumsi jus seledri?


Waktu terbaik untuk minum jus seledri adalah pada pagi hari, tepatnya setelah bangun tidur. Waktu ini menjadi waktu terbaik karena kondisi perut Sahabat masih dalam keadaan kosong dan belum terisi.  

Namun, perlu diperhatikan jika jus seledri bukanlah caloric juice, sehingga pastikan kamu tetap sarapan setelah 15 sampai 30 menit sebelum mengkonsumsi jus seledri. Apabila Sahabat sudah terlanjur sarapan, maka Sahabat bisa meminumnya 30 atau 60 menit setelah makan.

Catatan:

Untuk mendapatkan hasil yang maksimal, blender daun seledri secukupnya, dan minumlah sebanyak dua cangkir sehari. Juga, dapat dikombinasikan dengan buah lain seperti jus apel atau jus buah lainnya.

Demikianlah penjabaran bagian ketiga tentang manfaat dan khasiat dari jus seledri untuk kesehatan tubuh.

Semoga bermanfaat untuk Anda dan kita semua.

Artikel ditulis ulang oleh: Tuntas Trisunu

#Ghosting, #Gabut, #Lockdown, #Rebahan, #WFH, #Resesi, #Kuota Belajar, #Virus Corona, #PSBB, #Among Us, #Covid-19, Vaksin Corona, Vaksin, #Cara Daftar UMKM, #Cara Menjadi YouTuber Pemula, #Cara Menjadi Reseller, #Cara Membuat Hand Sanitizer, #Cara Menjadi Terkenal, #Cara Menjadi Artis, #Cara Login Google Classroom, #Cara Menjadi Dropshipper, #Cara Menjadi Penulis, #Cara Menjadi Impostor Among Us, #Cara jualan online, #Kartu Pra Kerja, #Daftar UMKM Online, #Stimulus PLN, #Omnibus Law, #Sunda Empire, #COVID-19, #Ide Sederhana, #Tips&Trick, #Jualan Online

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Daftar Isi

DAFTAR ISI PORTAL RECEH KAYA MANFAAT DAN KHASIAT

Berikut ini adalah daftar isi portal receh ini: 1. Inilah Manfaat Jambu Klutuk Alias Jambu Biji 2. Manfaat Buah Bacang Untuk Kesehatan Tubuh...