Khasiat dan Manfaat Putri Malu portal-receh.blogspot.com |
Artikel ini adalah lanjutan dari artikel yang sudah tayang sebelumnya, dengan judul "Putri Malu, Si Pemalu yang Ternyata Punya Khasiat dan Manfaat yang Sangat Berguna Bagi Tubuh (Bagian Pertama)", silahkan disimak;
2. Khasiat Daun Putri Malu untuk Bronkitis Kronis
Sebanyak 60 gram akar putri malu dicampur 600 cc air bersih, lalu direbus dengan api kecil sehingga airnya menyusut menjadi 200 cc. Lalu airnya dibagi untuk dua kali dosis minum.
Mimosa pudica 30 gram, Akar peristrophe roxburghiana 10 gram, keduanya dibagi, dibagi menjadi 2 dosis/hari.
(Baca juga artikel yang berisi catatan ringan dari seorang (bukan) fotografer yang sedang gundah gulana, karena naiknya harga salah satu barang "sesajen" yang sangat dia sukai. Dan artikel menarik tersebut tertuang dalam postingan yang berjudul: "WALL OF FAME #3")
3. Khasiat Daun Putri Malu untuk Batuk dengan dahak
Jika Sahabat ada yang sedang mengalami batuk berdahak, maka putri malu bisa jadi solusinya. Lekas konsumsi air rebusan tanaman putri malu.
Rebus tanaman putri malu dengan takaran 10 sampai 15 gram dan air secukupnya. Setelah mendidih dan daun putri malu telah matang, diamkan air rebusan itu hingga dingin, lalu diminum.
Dengan banyak mengkonsumsi air rebusan itu, batuk akan mereda. Selain batuk, rebusan putri malu tersebut juga ampuh untuk meredakan gejala flu dan gangguan pernapasan lainnya.
Akar putri malu sebanyak 10-15 gram lalu airnya diminum.
Khasiat dan Manfaat Putri Malu
portal-receh.blogspot.com
4. Meningkatkan Sistem Imun Tubuh
portal-receh.blogspot.com
Tanaman putri malu memiliki kandungan mikronutrien yang sangat penting seperti tembaga, magnesium, seng, zat besi dan juga mangan yang semuanya penting untuk menjaga kesehatan sel dalam tubuh sekaligus meningkatkan sistem kekebalan tubuh.
(Jika sahabat tertarik dengan dunia militer, baca juga artikel yang sangat menarik tentang alutsista berjudul "Pistol Mitraliur / Submachine Gun Kovrov AEK-919 Kashtan")
5. Meningkatkan Stamina Untuk Pria
Tanaman putri malu bahkan berguna untuk meningkatkan stamina pria saat berhubungan di ranjang.
Untuk mengonsumsi tanaman ini, ambil 15 lembar daun putri malu dan geprek, kemudian rebus bersama 3 gelas air, setelah mendidih kemudian saring.
Sahabat, demikianlah artikel tentang Putri Malu, Si Pemalu yang Ternyata Punya Khasiat dan Manfaat yang Sangat Berguna Bagi Tubuh (Bagian Kedua), semoga dapat bermanfaat bagi kita semua.
Baca lanjutan dari artikel ini, dengan judul: Putri Malu, Si Pemalu yang Ternyata Punya Khasiat dan Manfaat yang Sangat Berguna Bagi Tubuh (Bagian Ketiga).
Artikel ini diadaptasi dan ditulis ulang oleh: Tuntas Trisunu
Baca juga berbagai artikel menarik tentang fotografi di: trisoenoe.com
Baca juga berbagai artikel menarik tentang alutsista dan militer di: militerbanget.blogspot.com
Baca juga ulasan singkat, tentang berbagai artikel menarik dalam dunia fotografi dan juga alutsista di pustakasenjatadanfotografi.blogspot.com
Ada juga kilasan singkat dari berbagai berita yang menarik tentang alutsista dan militer Rusia di kilas-copas.blogspot.com
Sumber:
Wikipedia
Beberapa sumber lain
Tag:
#Ghosting, #Gabut, #Lockdown, #Rebahan, #WFH, #Resesi, #Kuota Belajar, #Virus Corona, #PSBB, #Among Us, #Covid-19, #Vaksin Corona, #Vaksin, #Cara Daftar UMKM, #Cara Menjadi YouTuber Pemula, #Cara Menjadi Reseller, #Cara Menjadi Hand Sanitizer, #Cara Menjadi Terkenal, #Cara Menjadi Artis, #Cara Menjadi Google Classroom, #Cara Menjadi Dropshipper, #Cara Menjadi Penulis, #Cara Menjadi Penipu Diantara Kita, #Cara jualan online, #Kartu Pra Kerja, #Daftar UMKM Online, #Stimulus PLN, #Omnibus Law, #Sunda, #Ide Sederhana, #Sinovac, #PUBG, #FF, #PLAYERUNKNOWN'S BATTLEGROUNDS, #Free Fire, #Rules Of Survival, #Rules Of Survival, #Knives Out, #Creative Destruction, #Hopeless Land, #Survivor Royale, #PUBG versi PC, #PUBG Mobile, #PUBG Lite, #PUBG x Resident Evil 2, #ML, #anjay, #tik-tok, #Santuy, #Halu, #Apa itu, #Bucin, #Berita Viral, #Viral, #Ide Sederhana, #Mobile Legend, #Covid-19, #Vaksin Covid-19, #Corona Virus, #Virus, #Isolasi Mandiri, #OTG (Orang Tanpa Gejala), #lockdown, #PPKM, #varian-Delta, #Sinovac, #AstraZeneca, #Pfizer-BioNTech, #Moderna, #Sinopharm, #Jhonson &Jhonson, #CanSino, #Omicron
Tidak ada komentar:
Posting Komentar